Minggu, 8 September 24

Hentikan Kriminalisasi terhadap Ulama

Hentikan Kriminalisasi terhadap Ulama
* Reuni Akbar Alumni 212 di Monas, Jakarta Pusat, Sabtu (2/12/2017). (Foto: Edwin B/Obsessionnews.com)

Jakarta, Obsessionnews.com – Pemerintah diminta untuk bersikap adil dalam penegakan hukum dan  menghentikan bentuk kriminalisasi terhadap ulama.

Ketua Presidium Alumni 212 Slamet Maarif mengatakan,  maklumat semua peserta kongres untuk menguatkan kembali komitmen semua alumni 212.

“Maka kepada pemerintah untuk menghentikan kriminalisasi kepada kita semua kasus  yang dimanipulasi,” ujar Slamet di atas Panggung Reuni Akbar 212, Monas , Jakarta Pusat, Sabtu (2/12/2017).

Dia menilai pemerintah sudah tidak ramah terhadap umat Islam, dan yang muncul sekarang adalah adanya indikasi Islamofobia.

“Ujaran kebencian di medsos  pro penista agama begitu leluasa,” ungkapnya. (Poy)

Related posts

Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.